Penambangan Ilegal Marak, HMI Maros Ingatkan Calon Bupati

Penambangan Ilegal Marak, HMI Maros Ingatkan Calon Bupati

Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Butta Salewangang Maros menegaskan pentingnya komitmen dari para calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Maros terkait masalah lingkungan, terutama dalam menangani maraknya aktivitas penambangan ilegal (PETI) yang semakin menjadi sorotan. Dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Maros kali ini, HMI mendorong para calon pemimpin daerah untuk menjadikan pelestarian lingkungan sebagai …

Read more

HMI Maros Gandeng Bawaslu, Perkuat Pengawasan Pemilu

HMI Maros Gandeng Bawaslu, Perkuat Pengawasan Pemilu

Ajakan dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) kepada masyarakat untuk turut serta dalam mengawasi proses dan tahapan Pemilu mendapatkan respon positif dari Himpunan Mahasiswa Islam cabang Maros (HMI Maros). Komitmen kerjasama ini diperkuat dengan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) yang dilakukan di Grand Town Maros, Selasa (03/09). Ketua Bawaslu Maros, Sufirman, menilai kolaborasi dengan HMI Maros sangat …

Read more

Petisi HMI Maros: Hanya 17 dari 35 Anggota DPRD Menandatangani

Petisi HMI Maros - Hanya 17 dari 35 Anggota DPRD Menandatangani

Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Maros memberikan “hadiah” kepada 35 anggota DPRD Maros yang baru saja dilantik dengan permintaan untuk menandatangani petisi berjudul “siap menjalankan tugas dengan baik.” Namun, beberapa anggota DPRD Maros tampak enggan menandatangani petisi tersebut. Dari total 35 anggota, hanya 17 yang menyambut aksi HMI Maros di lapangan Pallantikang, Pemkab Maros, pada Selasa, …

Read more